Tawaran Yamaha Kepada Valentino Rossi

Hai sobat Otomotif
Valentino Rossi resmi mengumumkan untuk pensiun dari MotoGP usai musim 2021.
The Doctor akan "gantung helm" di tim terakhir Petronas Yamaha SRT.

Karena Rossi dan Yamaha seolah sudah menyatu.
 Presiden Yamaha Motor Company,
Yaitu Yoshihiro Hidaka, 

 mengusulkan untuk menunjuk Rossi sebagai duta merek, alias brand ambassador.

"Kami semua sangat senang bahwa Valentino telah memilih untuk tetap menjadi pembalap Yamaha hingga akhir karir MotoGP-nya dan seterusnya,
Berikut adalah kata Yoshihiro

Valentino Rossi melambaikan tangan setelah finis di posisi kedua pada MotoGP San Marino, 11 September 2016. 
Pembalap berusia 42 tahun tersebut, memutuskan pensiun pada akhir musim MotoGP 2021.

Bukan tanpa sebab, Yamaha mencintai Rossi.
Sejak The Doctor pindah ke Yamaha pada 2004, keduanya sudah menjalani 264 balapan.
Menghasilkan empat gelar juara dunia, pada 2004, 2005, 2008 dan 2009.


Bersama Yamaha, total Rossi meraih 56 kemenangan, 46 podium kedua, dan 40 podium ketiga.

Kami bangga telah menjadi bagian dari kisah sukses uniknya. Kami akan selamanya menghargai kenangan berharga yang kami buat bersama ,dan kami berharap dapat melanjutkan bersamanya sebagai duta merek.

Posting Komentar

0 Komentar